4 Hadits Tentang Mencukur Alis bagi Wanita

Mustafalan.com – Hadits tentang mencukur alis. Tahukah Anda bahwa ketika mencukur alis, maka rambut yang ada di atas mata tersebut tidak akan tumbuh kembali? Ini berbeda dengan rambut-rambut lain yang dapat tumbuh setelah dicukur.

Maka dari itu, banyak orang tidak pernah memotong alis karena hal tersebut akan membautnya terlihat botak. Namun mungkin berbeda bagi yang punya alis tebal, kadang merasa ingin sedikit ditipiskan dengan cara dipotong sedikit.

Sebenarnya, apa sih hukum mencukur alis di dalam agama Islam? Apakah diperbolehkan atau justru diharamkan? Hal ini masih banyak menjadi perdebatan. Namun, tentu saja ada petunjuk yang menerangkan kebingungan ini.

Petunjuk mengenai boleh atau tidaknya mencukur alis terdapat di dalam hadits shahih. Di kesempatan ini, kami ingin membagikan daftar kumpulan hadits shahih tentang mencukur alis. Anda bisa menyimak selengkapnya di bawah ini.

Daftar Hadits Tentang Mencukur Alis

Tanpa banyak basa basi kembali, langsung saja silahkan simak kumpulan bacaan lafadz doa hadits shahih tentang mencukur alis. Simak sleengkapnya dalam bahasa Arab, latin, dan artinya atau terjemahan bahasa Indonesia.

1. Larangan Mencukur Alis

لَعَنَ اللَّهُ الْوَاشِمَاتِ وَالْمُسْتَوْشِمَاتِ وَالنَّامِصَاتِ وَالْمُتَنَمِّصَاتِ

“Allah melaknat orang yang mentato dan yang minta ditato. Allah pula melaknat orang yang mencabut rambut wajah dan yang meminta dicabut.” (HR. Muslim no. 2125)

An Nawawi rahimahullah ketika menerangkan an namsh, beliau katakan, “An naamishoh adalah orang yang menghilangkan rambut wajah, sedangkan al mutanammishoh adalah orang yang meminta dicabutkan. Perbuatan namsh itu haram kecuali jika pada wanita terdapt jenggot atau kumis, maka tidak mengapa untuk dihilangkan, bahkan menurut kami hal itu disunnahkan.” (Al Minhaj Syarh Shahih Muslim, 14/106)

2. Wanita Mencukur Alis

لَعَنَ اللَّهُ النَّا مِصَاتِ و الْمُتَنَمِّصَاتِ

“Allah melaknat perempuan-perempuan yang mencukur alis dan perempuan-perempuan yang minta dicukur alisnya”

لَعَنَ اللَّهُ النَّا مِصَاتِ و الْمُتَنَمِّصَاتِ ….. لَعَنَ اللَّهُ الوَاصِلاَتِ وَالْمُسْتَوْ صِلاَتِ 

“Allah melaknat wanita-wanita yang mencabut bulu, Allah melaknat orang yang menyambung rambut, dan yang minta disambung rambutnya”

لَعَنَ اللَّهُ الوَاصِلاَتِ وَالْمُسْتَوْ صِلاَتِ

“Allah melaknat wanita yang menyambung rambut, dan yang minta disambung rambutnya”

Kesimpulan

Sekian pembahasan dari kumpulan hadits tentang mencukur alis, hukum mencukur alis, hukum mencukur alis menurut al qur’an, hukum mencukur alis rumaysho, maksud mencukur alis, hukum mencukur alis saat menikah, cara mencukur alis, bahaya mencukur alis, merapikan alis tanpa cukur.

Baca:

Tinggalkan komentar